WARTABANGKA.ID, KOBA – Kapolres Bangka Tengah (Bateng), AKBP. Dr. I Gede Nyoman Bratasena menyampaikan bahwa kondisi saat ini di Indonesia, khususnya di Jakarta terdapat gangguan keamanan.
“Ganguan keamanan ini terjadi dalam proses menyampaikan aspirasi atau unjuk rasa, jadi unjuk rasa ini penting dan perlu untuk menyampaikan aspirasi, terlebih lagi kita di negara demokrasi, namun ada norma-norma yang perlu kita terapkan dan patuhi,” ungkap Kapolres, Selasa (2/9).
Ia juga mengajak masyarakat yang ingin menyampaikan aspirasinya, agar selalu mematuhi norma-norma dan tidak mudah terprovokasi.
“Mari kita jaga, kami lihat masyarakat Bangka Tengah cinta damai, stabil dan kondusif, jangan mudah teeprovokasi apabila ada ajakan yang tidak sesuai dengan hati nurani tidak perlu diikuti,” ujarnya.
“Walaupun kita menyatakan, saya tidak akan anarkis, mungkin satu individu menyatakan demikian, tapi kalau berkumpul dalam satu kelompok, akan jadi berbeda, jadi mari jaga persatuan dan solid, sampaikan dengan baik dan santun,” tutupnya. (**)
Home
Bangka Tengah
Kapolres Bateng Ajak Masyarakat Jangan Mudah Terprovokasi dengan Situasi Negara Saat Ini
Kapolres Bateng Ajak Masyarakat Jangan Mudah Terprovokasi dengan Situasi Negara Saat Ini
Recommendation for You

WARTABANGKA. ID, PANGKALANBARU – CV Bumi Bangka bersama CV Trisula Tin, didampingi PT Timah, menyalurkan…

WARTABANGKA.ID, KOBA – Bupati Bangka Tengah, Algafry Rahman, melantik 105 pejabat di Gedung Serba Guna…

WARTABANGKA.ID, LUBUK BESAR– Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Bangka Tengah (Bateng) mengerahkan alat berat untuk…

WARTABANGKA.ID, KOBA– Lembaga Amil Zakat, Infak, dan Sedekah Muhammadiyah (Lazismu) Wilayah Bangka Belitung (Babel) bersama…

WARTABANGKA.ID, KOBA – Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Perumahan (DPUTRP) Kabupaten Bangka Tengah (Bateng)…







